Kamis, 08 Agustus 2013

JENIS & SISTIM SHOCKBREAKER.

ANEKA SHOCKBREAKER

1. SINGLE ACTION SHOCK SISTEM
Shockbreaker tipe ini sistim cara kerjanya menggunakan redaman singgel, pada saat compresi atau saat rebound saja.dengan sistem demikian, shockbreaker ini kurang cocok untuk di aplikasikan pada mobil, melainkan banyak di gunakan pada sistem suspensi belakang sepeda motor.
2. DOUBLE ACTION SHOCK SISTEM
Doble action atau yang lebih kita kenal Shock dobel aksi banyak atau bahkan hampir semua mobil yang ada di Indonesia menggunakan Shockbreaker tipe ini. Dengan redaman pada saat Compresi dan saat Rebound memberikan tingkat peredaman kejut yang maksimal. klik disini